Jumat, 27 Januari 2012

“ PROFIL POLSEKTA SEBERANG ULU-I PALEMBANG “

MENGENAL LEBIH DEKAT POLSEKTA SEBERANG ULU-I PALEMBANG

MOTO PELAKSANAAN TUGAS
" WILAYAH HUKUM POLSEKTA SU-I MEMANG KECIL TETAPI PERSOALAN YANG DIHADAPI SANGATLAH KOMPLEX NAMUN, TIDAK ADA KATA LALAI DAN SALAH DALAM WILAYAH HUKUM KAMI HANYA TEKAD DAN KERJA KERAS YANG ADA DALAM PIKIRAN KAMI AGAR TERCIPTANYA SITUASI KAMTIBMAS YANG KONDUSIF "

MAKO  POLSEKTA SEBERANG ULU - I  PALEMBANG
( TYPE  URBAN )

POLSEKTA SEBERANG ULU-I PALEMBANG  BERADA DI JLN. KH.WAHID HASYIM 
KEL. 3-4 ULU KEC. SEBERANG  ULU-I PALEMBANG

PHOTO BERSAMA PERSONIL POLSEKTA SU-I PALEMBANG



RUANG PELAYANAN MASYARAKAT POLSEKTA SU-I PALEMBANG

POTRET RUANG KERJA WAKA POLSEK, KANIT DAN KASI

POTRET RUANG KERJA KA POLSEK, KASIUM

LOKASI RUANG TAHANAN POLSEKTA SU-I PALEMBANG



RUANG TUNGGU DAN PELAYANAN MASYARAKAT



KOMPOSISI  DSP  DAN  RILL PERSONIL
POLSEK KOTA SEBERANG ULU-I PALEMBANG 
  POLSEK KOTA   TYPE  (URBAN)
NO
URAIAN
PKT/
ESELON
JUMLAH
DSP  
RILL
1.
UNSUR PIMPINAN
PIMPINAN
-         KAPOLSEK
-         WAKA


KP           / III B
AKP        / IV A


1
1


1
1
2.
UNIT PROVOST
-         KANIT PROVOS
-         BAMIN

IP             / IV B
BA

1
3

1
2
3.


UNSUR STAF PEMBANTU PIMPINAN
SEKSI UMUM
-         KASI UM
-         BA MIN
-         BATAUD
-         BA TAHTI
-         BANUM



IP             / IV B
BA 
BA
BA
PNS          II / I



1
1
1
2
2



1
-
-
-
1
4.
SEKSI HUKUM
-         KASI KUM
-         BA SIKUM

IP            / IV B
BA

1
2

1
-
5.
SEKSI HUMAS
-         KASI HUMAS
-         BA HUMAS

IP            / IV B
BA

1
2

1
-
6.
UNSUR PELAKSANA TUGAS POKOK
KSPKT
-         KA SPKT
-         BA SPKT



IP            / IV B
BA



3
           6         



3
6
7.
UNIT INTEL
-         KANIT INTEL
-         PANIT INTEL
-         BA INTEL

AKP       /  IV A
IP            / IV B
BA
PNS

           1          
2
6
    -      

1
-
4
1
8.
UNIT RESKRIM
-         KANIT RESKRIM
-         PANIT RESKRIM
-         BA RESKRIM

AKP       /  IV A
IP            / IV B
BA

     1     
2
      10       

1
2
19
9.
UNIT BIMMAS
-         KANIT BIMMAS
-         PANIT BIMMAS
-         BA BIMMAS

AKP       /  IV A
IP            / IV B
BA

        1        
2
     4      

1
-
9
10
UNIT SABHARA
-         KANIT SABHARA
-         PANIT SABHARA
-         BA SABHARA

AKP       /  IV A
IP            / IV B
BA

1
 3
       18       

1
-
12
11
UNIT LANTAS
-         KANIT LANTAS
-         PANIT LANTAS
-         BA LANTAS

AKP       /  IV A
IP            / IV B
BA

  1   
2
     8      

1
-
8
12
POS POL
-         KA POS POL
-         BA POS POL

-
-

-
-

8
16
JUMLAH
90
102

 
NO

KESATUAN

LUAS
WILAYAH
KM2
JUMLAH

CAKUPAN WILAYAH PEMDA  /  JMLH KECAMATAN
JUMLAH
KARATERISTIK WILAYAH


KUAT PERS

JLH
PENDUDUK

DESA / KELURAHAN

POS POL

PANJANG
JALAN KM
JMLH WIL PERAIRAN / PULAU PEGUNUNGAN
JARAK TEMPUH DAN WAKTU TEMPUH ( DARI POLSEK KE POLRES )
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
1.
SU I
2.657
102
160.701
1
10
9
45 KM
-
2,5 KM / 15 MENIT

PERBANDINGAN RATIO  POLRI DGN  JUMLAH PENDUDUK
JUMLAH PERSONIL POLSEKTA  SU-I   :  100  ANGGOTA POLRI
                                                                    :     2   PERS  PNS
                                                                    :     2   PHL
JUMLAH PENDUDUK KEC. SU-I PLG  :  160.701 JIWA

 PERBANDINGAN  RATIO   1  ANGGOTA POLRI  :  1.671  JIWA (ORANG)


  PETA WILAYAH POLSEKTA SU-I PALEMBANG

GEOGRAPI  & DEMOGRAPI
·        LUAS WILAYAH POLSEKTA SU-I PLG   2.657  KM2
·        JUMLAH  PENDUDUK   160.701  JIWA
·        TERDIRI DARI  1  KECAMATAN  10  WILAYAH KELURAHAN

SUMBER  DAYA ALAM
·        HASIL PERTANIAN / TAMBAK IKAN TRADISIONAL

SUMBER  EKONOMI RAKYAT
·        3 LOKASI TEMPAT PASAR NASIONAL (PS.INDUK / PS.RETAIL / PS.BUAH)
·        3 LOKASI TEMPAT PASAR TRADISIONAL (PS.7/10 ULU DAN PS.KLINIK)
·        1 LOKASI TEMPAT DERMAGA PELELANGAN IKAN
·        2 LOKASI TERMINAL ANTAR KOTA (TERMINAL 7 ULU DAN JAKABARING)

SOSIAL  BUDAYA
·        DISETIAP KELURAHAN TERDIRI DARI BERMACAM SUKU
·        MASYARAKAT YANG TEMPRAMENTAL
·        KECENDRUNGAN MASYARAKAT MEMBAWA SENJATA TAJAM
·        KEGIATAN ORGENTUNGGAL PADA SAAT HAJATAN
·        TINGKAT PENDIDIKAN YANG RENDAH

HUKUM
·        MASIH RENDAHNYA PEMAHAMAN MASYARAKAT THD HUKUM
·        KECENDRUNGAN MELAKUKAN PELANGGARAN LALU LINTAS
·        KECENDRUNGAN BERSIFAT FASIP TERHADAP KEJADIAN TP
·        APATIS THD KEBIJAKAN YG DIBUAT PEMERINTAH UTK DITERIMA

POLITIK
·        ALIRAN KEPERCAYAAN YANG BERSIFAT RADIKALISME

PELAKSANAAN KEGIATAN OPRASIONAL POLSEKTA SU-I PLG

PELAKSANAAN KEGITAAN SERAH TERIMA TUGAS OPS POLSEKTA SU-I PLG

PERTEMUAN SILATURAHMI KAPOLSEKTA SU-I PLG DENGAN
UNSUR MUSPIKA KECAMATAN SU-I PALEMBANG



“KEGIATAN PROGRAM RUMAH SEDERHANA LAYAK HUNI”

PENINJAUAN PROGRAM PEMERINTAH KOTA PALEMBANG
TERHADAP BANGUNAN RUMAH LAYAK HUNI 

BENTUK RUMAH DAN TYPE YANG TELAH DIBANGUN

LOKASI DAN BENTUK RUMAH YANGBTELAH DIBANGUN

BANGUNAN TEMPAT BALAI PERTEMUAN (JOGLO)
                                             DI LOKASI  PERUMAHAN LAYAK HUNI 

 
Pelaksanaan Program Pemerintah Kota palembang dalam membantu masyarakat terhadap Rumah Hunian yang layak bagi masyarakat yang kurang mampu di daerah pinggiran yang sebelumnya terlihat kumuh dicanangkan di wilayah perkampungan bantaran sungai musi sebanyak 150 Unit Rumah sederhana tepatnya di Lorong Jaya Laksana Rt. 09 dan Rt. 12   sebanyak 75 Unit Rumah Type 21 dan juga di Lorong Prajurit nangyu Rt. 03 dan Rt.04 sebanyak 75 Unit Rumah Type 21  pada Kelurahan 3-4 Ulu di Kecamatan Seberang Ulu-I Palembang. dengan pembangunan Rumah layak huni yang telah di Programkan oleh Pemerintah Kota Palembang tersebut dan telah sesai pembangunannya agar supaya dapat membantu masyarakat yang kurang mampu untuk dapat memiliki rumah sendiri guna terwujutnya program masyarakat sejahtera di wilayah pinggiran Kota palembang Sumatera selatan Pada Umumnya.

Selanjutnya juga Program tersebut di bangunnya gedung tempat Pertemuan Masyarakat agar dapat terjaganya situasi wilayah yang di Pusatkan di Lokasi Lrg. Jaya Laksanan agar supaya masyarakat dapat berkumpul dgn pelaksanan kerja kepemerintahan sebagai wadah tempat pertemuan silaturahmi dan kegiatan lainnya.



PADA SAAT WALIKOTA PALEMBANG MENINJAU LANGSUNG
PEMBANGUNAN RUMAH LAYAK HUNI DI KEC. SU-I PLG

Dalam peninjaunya lokasi tempat Program Pembangunan Rumah Sederhana Layak Huni yang berada di Kelurahan 3-4 Ulu Kecamatan Seberang Ulu-I Palembang pada hari Kamis tanggal 26 Januari tahun 2012 sekitar Pukul 13.00 Wib  tersebut Bapak  Walikota Palembang Ir. H. EDDY SANTANA PUTRA, MT langsung meninjau lokasi yang didampingi oleh Camat Su-I Palembang Drs. H. TABRANI  beserta Kapolsekta Su-I Palembasng KOMPOL IMAM TARMUDI, Sik, MH dan Waka Polsekta AKP ANDI MUSTADI, SH maupun didampingi oleh Anggota Bhabin kamtibmas  Kelurahan 3-4 Ulu Palembang.
Dalam kunjungan Bapak Walikota Palembang beserta Unsur Muspika tersebut meninjau dan melihat langsung hasil yang telah dilaksanakan dan berinteraksi langsung kepada masyarakat yang telah menghuni Rumah tersebut, selanjutnya dalam peninjauan tersebut berjalan dengan aman tertib dan lancar.  


KASI HUMAS POLSEKTA SU-I PALEMBANG
( AIPTU  AHMAD RIZAL )







Kamis, 26 Januari 2012

“ PELIPUTAN KEGIATAN KARYA BHAKTI SOSIAL “ DI RT.28 KEL. SILABERANTI KEC. SU-I PLG

RANGKAIAN KEGIATAN BHAKTI SOSIAL
UNIVERSITAS BINA DARMA DAN JAYA RAYA ELEKTRONIK
SERTA KOREM GAPO 044 PALEMBANG

ACARA PEMBUKAAN BHAKTI SOSIAL DI AULA UNIVERSITAS BINA DARMA

Pelaksanaan program acara kegiatan Bhakti sosial tersebut dibuka di aula universitas Bina darma Palembang yang dimotori oleh Universitas Bina Darma beserta Usaha Jaya Raya Elextronik dan unsur TNI-AD, yang dihadiri oleh Kapolsekta Su-I Plg diwakili Oleh Waka Polsekta AKP Andi Mustadi, SH, Bhakti Sosial itu sendiri dalam bentuk pembuatan akses jalan Cor beton  dipemukiman Masyarakat yang berada di Jalan Silaberanti Lorong Prima Rt.28 kelurahan Silaberanti Kecamatan Seberang Ulu-I Palembang.

SAMBUTAN  DANREM 044  YG DIWAKILI OLEH DANDIM 0418

dalam kata sambutan pada pembukaan acara di Aula Universitas Bina Darma Palembang pada hari kamis tgl 26 Januari 2012 dengan dimulainya kegiatan pelaksanaan Bhakti Sosial tersebut yang di sampaikan oleh Dandim 0418 Palembang Letkol Inf  Dodi Herarti yang mewakili Danrem 044 Gapo  palembang  mengatakan bahwa kegiatan tersebut di sambut dengan baik sebagai perwujutan partisipasi masyarakat ikut serta membangun akses jalan untuk membantu kelancaran masyarakat dalam melakukan aktifitas sehari-hari agar supaya dapat meningkatkan kesejahteraan maupun perekonomian masyarakat.
Pelaksanaan Program kegitan Karya Bhakti sosial tersebut hendaknya dilaksankan dengan berkesinambungan TNI/Polri selalu siap mendukung dalam pelaksanaan program tersebut dengan mengedepankan kepentingan masyarakat pada umumnya.

SAMBUTAN YG DISAMPAIKAN OLEH REKTOR
UNIVERSITAS  BINA DARMA PALEMBANG

Dalam sambutan yg disampaikan oleh Rektor Universitas Bina darma Palembang  Prof. Ir Buchori Rahman, MSc, mengatakan bahwa dalam Program kegiatan yang dilaksanakan sekarang ini berkat adanya kerjasama serta koordinasi yang dinamis terhadap semua unsur komponen maupun Donatur sehingga dapat terlaksananya kegiatan Karya Bhakti sosial tersebut, Program Bhakti sosial ini hendaknya dilakukan secara berkesinambungan agar supaya dapat di rasakan manfaatnya oleh masyarakat yang membutuhkan dan berguna bagi masyarakat.

SAMBUTAN YG DISAMPAIKAN OLEH DONATUR GIAT
PELAKSANAAN KARYA BHAKTI SOSIAL

Sambutan yang disampaikan oleh Pengusaha Palembang Jaya Raya Elextronik   Bp. Hermanto Wijaya mengatakan dengan dilaksanakannya kegiatan Bhakti sosial tersebut untuk supaya mengetuk hati kepada para pengusaha yang lainnya untuk ikut serta bersama-sama membantu kebutuhan masyarakat terutama untuk kepentingan umum agar supaya tidak terjadi perpedaan kesenjangan Sosial demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif di wilayah palembang Sumatera selatan pada umumnya.

Dalam pelaksanaan pembukaan Bhakti Sosial tersebut dihadiri oleh Unsur TNI/POLRI, Akademitas Bina Darma, unsur Kecamatan, Kelurahan dan Tokoh Agama, Masyarakat serta Adat yang ada di Rt.28 pada  kelurahan silaberanti kecamatan Seberang Ulu I Palembang tersebut. 


pada saat akan menuju lokasi Bhakti Sosial di Lrg. Prima
Kel.Silaberasnti Kec. Seberang Ulu - I Palembang

LOKASI  PELAKSANAAN BHAKTI SOSIAL

 

RANGKAIAN GIAT PENGECORAN JALAN DI LRG. PRIMA
RT.28 KEL. SILABERANTI KEC. SU-I PALEMBANG

Pembuatan Jalan cor beton  sepanjang 823 meter  lebar 1,5 meter

BP. HERMANTO WIJAYA  (JAYA RAYA ELEXTRONIK)
MEMBERIKAN BANTUAN UTK PEMBANGUNAN MASDJID

Dalam rangkaian pelaksanaan kegiatan karya Bhakti sosial tersebut selain pembangunan pengecoran jalan juga memberikan bantuan sumbangan terhadap tempat peribadatan (Masdjid) yang ada di Rt.28 Kel.Silaberanti Kec. Su-1 Palembang, yang dihadiri oleh Dandim 0418 Letkol Inf  Dodi Herarti, Rektor Univ. Bina Darma Prof, Ir Buchori Rahman, MSc, Pengusaha Jaya Raya Elektronik Hermanto Wijaya, Waka Polsekta Su-1 Palembang Akp Andi Mustadi, SH, Camat Su-1 Palembang H. Tabrani serta Toga, Tomas dan Todat, dalam pelaksanaan Karya Bhakti Sosial itu sendiri sangat antusias disambut oleh masyarakat sekitar dengan saling bergotong royong antara Masyarakat / TNI / Polri dan Mahasiswa Binadarma dalam pelaksanaan kegiatan tersebut berlangsung dengan aman, tertib serta lancar.

KASI HUMAS POLSEKTA SEBERANG ULU-I PALEMBANG
( AIPTU  AHMAD RIZAL )